Masuk Daftar

berupaya maksimal bahasa Inggris

audio:
contoh kalimat "berupaya maksimal"
TerjemahanHandphone
Contoh
  • We are unable to guarantee that adjoining rooms will be available. However, we’ll make every effort to accommodate your request.
    Meskipun tidak ada jaminan bahwa akan ada kamar yang bersebelahan, kami akan berupaya maksimal untuk memenuhi permintaan Anda.
  • Leonard also agree with coach Iwan Setiawan. Plotted as the team's captain, this 34-years old will fight hard to pick points in Perseru's home.
    Harapan Iwan coba diaminkan Leonard. Didapuk sebagai kapten tim, bek 34 tahun itu bakal berupaya maksimal untuk raih poin di kandang Perseru.
  • To always innovate in order to produce maximum result from business processess which are precise, effective and measurable, capable of overcoming and controlling risks, in order to attain the company’s goals.
    Selalu berupaya maksimal dalam melakukan perbaikan dan berinovasi dengan proses kerja yang tepat, cepat dan memperhitungkan risiko untuk mendapatkan hasil optimal dalam mencapai sasaran Perusahaan.
  • The best antivirus programs on the market will work hard to protect you from the Trojans trying to infiltrate your data, the bots trying to hijack and the ransomware doing its best to destroy your precious files – but not all will do so to the same extent.
    Program antivirus terbaik di pasaran akan bekerja keras untuk melindungi Anda dari Trojan yang berusaha menyusupi data Anda, bot yang mencoba membajak dan ransomware yang berupaya maksimal untuk menghancurkan file berharga Anda – tetapi tidak semua akan melakukannya pada sampai demikian.
  • Usability is, of course, a non-negotiable for antivirus and internet security tools. Zone Alarm has clearly gone to enormous lengths to make their products as feature-rich as possible, so I wouldn’t have been surprised to encounter a complex and difficult user interface as a result. Thankfully, this isn’t the case.
    Tentunya yang namanya kegunaan tidak terpisahkan dari alat keamanan antivirus dan internet. Zone Alarm jelas sudah berupaya maksimal untuk membuat produk mereka sekaya mungkin dengan berbagai fitur, jadi saya tidak akan terkejut jika menghadapi antarmuka pengguna yang kompleks dan sulit. Untungnya, tidak seperti itu.